Review The Girl On The Train
Welcome 2017, review pertama di tahun ini, setelah taun 2016 sangat super males sekali untuk bikin review, hahaha. Inipun “memaksakan” membuat review demi mengikuti Reading Challenge Noura Books dengan yang salah satu syaratnya mereview buku The Girl On The train. Karena saya tidak memiliki buku fisiknya, maka saya membacanya di iJak. Sebuah solusi baru yang menyenangkan, karena bisa menikmati buku yang tergolong baru ketika isi dompet tidak mengizinkan, hahaha. Curahan hati fakir buku ini mah. Oke balik ke buku, buku ini terbit tahun 2015 dan sudah baru difilmkan, jadi cucok lah ya buat baca buku ini sebelum nonton filmnya. Saya pertama kali tahu buku ini karena di salah satu komunitas buku yang saya ikuti, karena buku ini menjadi buku bacaan bulanan wajib member komunitas tersebut. Ini sampul bukunya yang diterbitkan oleh Noura Books Judul buku : The Girl On The Train Pengarang : Paula Hawkins penerjemah : Ingrid Dwijani Nimpoeno Penern